Ini 3 Jenis Ikan yang Cocok Buat Dibakar, Gurih dan Enak!
Jenis Ikan yang Pas Buat Dibakar, Jadi Menu Andalan-Dapur Lagi-YouTube Channel
JAKARTA, SEMARAKNEWS.CO.ID - Ikan bakar adalah salah satu hidangan tradisional yang sangat populer di Indonesia.
Proses memanggang ikan di atas bara api memberikan rasa yang gurih dan enak pada ikan.
Rasanya yang khas dan aroma yang menggoda membuat ikan bakar menjadi favorit banyak orang.
BACA JUGA:Aplikasi Penghasil Uang Lucky Cube Berikan Cuan Tambahan, Begini Caranya
Banyak jenis ikan yang dapat digunakan dalam hidangan ikan bakar ini.
Namun, tidak semua ikan cocok untuk dibakar dengan sempurna.
Beberapa jenis ikan memiliki tekstur daging yang lebih lembut dan berminyak, sehingga memberikan cita rasa yang nikmat saat dibakar.
Berikut ini beberapa jenis ikan yang paling cocok untuk dibakar:
BACA JUGA:Catat! Dr. Zaidul Akbar Berbagi Tips Ampuh Mengobati Masalah Pencernaan
1. Ikan Kakap Merah
Ikan kakap merah adalah salah satu jenis ikan yang sangat cocok untuk dibakar. Ikan ini memiliki daging yang tebal dan lezat.
Ketika dibakar, ikan kakap merah menghasilkan tekstur daging yang juicy serta rasa yang gurih. Selain itu, kadar minyak yang cukup
2. Ikan Gurami
Ikan ini sama juga enak untuk disantap dengan cara dibakar, pilihkan ukuran ikan yang sedang atau agak besar agar tidak mudah hangus.
Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-