Menu Nasi Bakar Full Variasi Baru, Ide Jualan Murah Untung Banyak!

resep nasi bakar-@cookpad-Instagram
- 2 cabai merah
- 2 sdm kecap
- minyak goreng
- daun pisang
- garam, gula, merica
Setelah semua bahan dinyatakan siap kamu bisa langsung membuatnya dengan cara dibawah ini :
1. Tumis bawang bombay, bawang merah, dan cabe sampai harum.
2. Kemudian, masukkan lengkuas, daun salam, garam, kecap, dan merica.
3. Lalu masukkan ayam dan air matang, masak sampai ayam empuk. Lalu suwir.
4. Masaukkan tempe, masak sampai bumbu meresap.
5. Ambil daun pisang, atur nasi secara merata.
6. Masukkan 1 sdm ayam suwir dan tempe.
BACA JUGA:Info Cuaca di Wilayah Jabodetabek Hari Ini Selasa, 13 Februari 2024
Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-