5 Cara Atasi Badan Linu
5 Cara Atasi Badan Linu -@siloamhospitals-Instagram
JAKARTA, SEMARAKNEWS,CO.ID - Ada 5 cara yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi masalah linu pada badan.
Linu pada badan tentu saja suatu hal yang sangat menyebalkan bisa mengganggu aktivitas.
Badan yang linu dan nyeri tentu saja mengganggu aktivitas menjadi tidak enak badan terasa demam dan dingin.
BACA JUGA:Teringat Sang Ayah, Aaliyah Massaid Menangis Sedu Saat Prosesi Lamaran
Adapun 5 cara yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi linu pada badan yaitu :
1. Minum obat pereda nyeri
Obat pereda nyeri yang bisa digunakan untuk mengatasi badan pegal-pegal yakni obat tepercaya dengan formula efektif yang memiliki kandungan ibuprofen dan paracetamol.
2. Lakukan peregangan otot
BACA JUGA:Haid Tidak Teratur? Berikut 5 Makanan yang Wajib Dikonsumsi Saat Siklus Menstruasi Berantakan
Salah satu cara meredakan pegal linu yang direkomendasikan oleh Family Doctor yakni melakukan peregangan otot. Prinsipnya yaitu semakin lentur otot, semakin berkurang kemungkinan otot tersebut menjadi kaku.
Oleh karena itu, lakukan kegiatan yang bisa melenturkan otot.
Salah satu yang paling mudah dilakukan ialah stretching atau peregangan otot yang bisa Anda lakukan kapan dan di mana saja.
3. Kompres atau berendam air hangat
BACA JUGA:Masih Dibuka! Info Loker PT KAI Daftar Via Online, Lulusan SMA/SMK Boleh Banget Join
Temukan konten semaraknews.co.id menarik lainnya di Google News
- Tag
- Share
-