8 Buah Ini Pas Banget untuk Membersihkan Ginjal, Aman Dikonsumsi Setiap Hari

Selasa 05-03-2024,10:18 WIB
Reporter : Restu Herlambang
Editor : Priya Satrio

Kandungan air yang tinggi membantu meningkatkan produksi urin, sehingga membantu dalam proses pengeluaran racun dan limbah dari ginjal.

2. Jeruk dan Lemon 

Buah-buahan sitrus seperti jeruk dan lemon mengandung vitamin C yang tinggi. 

BACA JUGA:Ahli Psikolog Sebut Gus Miftah 'Kurang Beradab' Usai Makan Bareng Pejabat Tapi Angkat Kaki: Harusnya Jaga Sikap

Vitamin C dapat membantu mencegah pembentukan batu ginjal dengan meningkatkan tingkat asam dalam urin, sehingga mengurangi risiko pembentukan kristal kalsium oksalat.

3. Cranberry 

Cranberry mengandung senyawa yang dapat mencegah bakteri menempel pada dinding saluran kemih, sehingga membantu mencegah infeksi saluran kemih yang dapat memengaruhi kesehatan ginjal.

4. Anggur 

BACA JUGA:Ini Langkah Konkret Bulog untuk Stabilkan Harga Beras Selama Bulan Puasa 2024

Anggur merah mengandung senyawa antioksidan, terutama resveratrol, yang memiliki sifat antiinflamasi dan dapat membantu melindungi ginjal dari kerusakan. 

Anggur juga membantu meningkatkan aliran darah ke ginjal.

5. Apel 

Buah ini kaya akan serat larut, yang membantu menghilangkan racun dari tubuh dan menjaga kesehatan ginjal. 

BACA JUGA:PT Surveyor Indonesia (Persero) Buka Lowongan Kerja, Lulusan S1 Merapat!

Apel juga mengandung antioksidan yang dapat melindungi ginjal dari kerusakan.

6. Pisang

Kategori :

Terpopuler